Dari Anas Radhiyallahu Anhu pula, ia berkata, “Dari nabi shalallahu alaihi wasallam dimana beliau melarang seseorang minum sambil berdiri. “Qotadah berkata bahwa mereka kala itu bertanya (pada Anas), “bagaimana dengan makan (sambil berdiri)? “Anas menjawab, “itu lebih parah dan lebih jelek.” (HR. Musllim no. 2024)